Sabtu, 17 September 2011

i Love to Organize 2

RESENSI :













Judul                     : i Love to Organize 2
Oleh                      : Rizky Arya Lestari  
Penulis                  : Sofie Beatrix
Penerbi t               : Gramedia Pustaka Utama 
Pertama Tahun Terbit :Agustus, 2010
Jenis Cover           : Soft Cover
 Dimensi                : 13.5 x 20 cm
Jumlah Halaman   : 180
Kategori:Ekonomi, Bisnis dan Manajemen - Manajemen

Buku ini yang memiliki 94 halaman ini sangat berguna bagi orang-orang yang sering membuat sebuah event atau terlibat dalam kepanitian sebuah event yang kecil mapun besar.dalam buku ini di jelaskan  Event tidak hanya event besar aja. tapi juga event-event kecil seperti arisan, sykuran pun merupakan sebuah event.    
Buku yang memiliki cover  bergambar kartun ini. menjelaskan mengenai pengertian apa itu yang dimaksud dengan E0. Bagaimana membuat sebuah EO. Memanage sebauh EO. Selain itu juga ada tips-tips. Bagaimanca caranya mebuat sebuah acara yang cukup mewah dengan modal 0 rupiah. Yaitu dengan cara melakukan kerjasama dengan seponsorsip untuk mendanai acara tersebut.
Sofie baetrix sebagai seorang penulis dan praktisi pun menceritakan pengalamannya bagaiman ia membuat even ulang tahunnya sekaligus acara lauching buku yang pernah di tulisnya. Dengan mengandalkan kerjasama dengan para sponsor. Sehingga menurutnya ulang tahun itulah paling meriah dengan kocek 0.
Selain itu buku ini disertai dengan cara membuat Roundown Acara, Desain acara, Proposal dan melakukan kerjasama dengan Sponsor besar. Ini bisa digunakan para pemula ketika ia akan membuat sebuah event. Karena selain dalam bentuk Hard copy diserati CD sebagai contohnya.
Keunggulan lain buku ini cukup praktis dan mudah diapahami karena  gaya yang digunakan adalah bahasa populer.
#Semoga Bermanfaat#

Tidak ada komentar:

Posting Komentar